POLSEK JELAI HULU LAKUKAN PENGAMANAN GEREJA SAAT IBADAH MINGGU



Dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat dalam melakukan Ibadah Polsek Jelai hulu  melakukan Pengamanan Gereja saat Pelaksanaan Ibadah Minggu di kecamatan Jelai Hulu pada Minggu (29/10/2023)
"Pengamanan yang di lakukan Kanit Sabhara Polsek Jelai Hulu merupakan upaya Polri dalam mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada setiap warga negara untuk beribadah dalam Suasana Natal" ucap Kapolsek Jelai hulu Ruswanto, SH.
Pengamanan yang dilakukan oleh unit sabhara Polsek Jelai hulu merupakan kegiatan rutin yang di lakukan guna meniadakan segala bentuk kejahatan, serta menjadikan natal yang aman dan damai.

Diharapkan para jemaah dapat beribadah dengan khidmat dan lancar tanpa gangguan di karenakan adanya Pengamanan oleh Unit sabhara Polsek Jelai Hulu.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TINGKATKAN DISIPLIN ANGGOTANYA, POLSEK JELAI HULU POLRES KETAPANG RUTIN LAKUKAN APEL PAGI

PENJAGAAN CEK KELISTRIKAN GUNA CEGAH KONSLETING LISTRIK

PENJAGAAN CEK APAR GUNA CEGAH KEBAKARAN MAKO